PLTU Lontar Unit IV

Nama

Lontar Unit 4 CFPP 1 x 315 MW

Kontraktor

Black & Veatch

Tahun Konstruksi

2017

Alamat

Tangerang, Provinsi Banten, Indonesia

Bonna Indonesia Memasok Solusi Perpipaan Air Pendingin Untuk Proyek Pembangunan Pembangkit Listrik Tenaga Uap Lontar Unit 4 di Indonesia.

Perusahaan Listrik Negara (PLN) bekerjasama dengan konsorsium Sumitomo Corporation, Black and Veatch International Company, dan kontraktor lokal PT Suryamitra Surya Perkasa untuk mengerjakan proyek perluasan PLTU Lontar berkapasitas 315 MW. Proyek ini merupakan bagian dari program pembangkit listrik pemerintah sebesar 35.000 MW.

Bonna Indonesia memasok pipa RCCP (ND2400 mm), special fitting dan cradle dengan desain seismik untuk sistem air pendingin di darat dan di atas tanah. Dimana Installer RCCP untuk proyek ini adalah SSP.

Lebih banyak referensi